Spesifikasi dan Harga Samsung galaxy M10, Smartphone Anti Lowbat

Featured, Gadgets1,275 views

Spesifikasi dan Harga Samsung Galaxy M10 – Pada pekan lalu samsung telah merilis smartphone terbaru mereka yaitu Samsung Galaxy M20, yang termasuk ke Samsung Galaxy M Series. Tidak lama lagi akan ada satu varian yang akan hadir diindonesia. Yup, Samsung Galaxy M10yang memiliki spesifikasi tidak jauh dengan M20.

Pada peresmiannya, Samsung galaxy m20 ini mengusung tagline #sobatantilowbat. Smartphone ini akan resmi dijual dipasaran indonesia pada tanggal 27 Maret 2019. Harga yang ditawarkan cukup terjangkau yaitu sekitar Rp. 1.699.000. E-commerce diindonesia siap mendukung pejualan smartphone ini. Sudah ada beberapa e-commerce yang menawarkan Pre-order seperti Lazada, Blibli, Erafone. Disertai dengan berbagai promo yang menarik.

Baca Juga : Spesifikasi Lengkap Samsung Galaxy M20 Beserta Harganya

Samsung Galaxy M10 ini merupakan smartphone yang memiliki spesifikasi cukup tinggi. Memiliki layar 6,2 inch HD dengan Infinity-V display, diserati rasio 19:9. Untuk processornya sudah menggunakan chipset Exynos 7870 octa-core 1.6GHz. Dilengkapi dengan varian RAM 2GB dengan storage internal 16GB. Bisa diupgrade hingga 512GB.

Untuk kalian yang suka foto-foto, Galaxy M10 memiliki kamera ganda dengan resolusi 13MP. Dan sensor kamera Ultra Wide Angel 5 MP. Untuk kamera depannya smartphone ini dibekali sensor resolusi 5 MP dengan bukaan f/2.0

Untuk jaringan internetnya sudah 4G LTE. Terdapat juga face unlock. Untuk kapasitasi baterainya sebesar 3400mAh, nampaknya kurang sesuai dengan tagline mereka yaitu #sobatantilowbat. Menurut samsung, dengan baterai sebesar itu dapat bertahan untuk menelpon selama 24jam.

Jadi gimana sobat nesia, tertarik tidak untuk membeli smartphone samsung galaxy m10?

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *