Build Hayabusa Mobile Legend Terbaik

Build Hayabusa Terbaik – Hayabusa mobile legend merupakan hero yang memiliki role assasin. Hero ini di klaim dapat memenangkan pertandingan satu lawan satu. Sementara itu, hero ini dapat solo lane juga membersihkan lane dari minion-minion dengan baik. Selain itu, hero ini dapat naik level dengan cepat. Oleh karena itu, hayabusa masih termasuk hero populer saat melakukan draft pick dalam pemilihan hero untuk di beri kepercayaan dalam memenangkan pertandingan suatu tim. Berikut, kami akan membagikan build hayabusa terbaik yang sering digunakan oleh para player nya :

Berikut adalah Build Hayabusa Mobile Legend Terbaik

1. Swift Boots

hayabusa mobile legend
Sumber: https://mobilelegends.gcube.id/items

Bagi hayabusa mobile legend, wajib untuk menggunakan sepatu ini. Sepatu ini menambahkan +40 Movement Speed. Selain untuk memudahkan untuk roaming, sepatu ini dapat menambah Attack Speed sebesar 15%.

2. Blade of Heptaseas

hayabusa mobile legend
Sumber: https://mobilelegends.gcube.id/items

Supaya hayabusa lebih ‘terasa’ di awal game, kalian wajib untuk membeli item ini. Item ini menambahkan +75 Physical Attack dan +300 HP. Yang terpenting dari item ini adalah pasifnya, yaitu mengurangi 25 Physical Defends target.

3. Endless Battle

hayabusa mobile legend
Sumber: https://mobilelegends.gcube.id/items

Item ini mempunyai benefit paling banyak di Mobile Legends, yaitu:

  • +65 Physical Attack
  • +25 Mana Regen
  • +250 HP
  • 10% Cooldown Reduction
  • 5% Movement Speed
  • 15% Physical Lifesteal

Untuk membeli item ini membutuhkan cost sebesar 2470. Cukup mahal memang, tapi melihat banyaknya benefit yang ditawarkan, item ini cocok untuk dibeli.

4. Blade of Despair

Sumber: https://mobilelegends.gcube.id/items

Nama lain dari ‘Pedang Hijau’ ini adalah item paling mematikan di Mobile Legends. Bagaimana tidak, item ini menambahkan +170 Physical Attack dan 5% Movement Speed. Jika sudah mempunyai item ini, sangat mudah bagi hayabusa untuk solo kill pada assasins/marksman/mage lawan.

5. Malefic Roar

hayabusa mobile legend
Sumber: https://mobilelegends.gcube.id/items

Menjelang late game, musuh tentunya sudah mempunyai item-item defense atau armor. Untuk mengatasinya, item ini cocok untuk menembus armor musuh. Malefic Roar menambahkan +60 Physical Attack dan 40% Physical Penetration. Pasif unik dari item ini adalah ‘Basic attack akan menghiraukan 20% defense dari turet’, sangat membantu hayabusa dalam split push.

6. Immortality

Sumber: https://mobilelegends.gcube.id/items

Pada late game, item ini wajib dibeli oleh role manapun termasuk hayabusa. Item ini menambahkan +800 HP dan +40 Magical Defense. Namun yang menjadi nilai jual dari item ini adalah pasifnya. Pasif unik dari item adalah dapat menghidupkan kita kembali setelah di kill lawan.

Di atas adalah build hayabusa mobile legend yang wajib kamu coba sebagai player hayabusa hero mobile legend, share ke teman-teman kalian supaya dapat menjadi pro player hero mobile legends.

Related Keyword :
build hayabusa mobile legend terbaru, hayabusa best build mobile legends, hayabusa engine build, build hayabusa mobile legend, build hayabusa tersakit, build hayabusa paling sakit, build hayabusa terbaru, build hayabusa top global, build hayabusa pro, wallpaper hayabusa, build hayabusa terbaik

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

3 comments

    1. Mantap gan, sesuaikan dengan permainan Agan hehe
      Terima Kasih sudah berkunjung ke website kita 🙂